Facade/Fasad

Fasad dekoratif menggunakan panel yang di potong menggunakan laser cutting maupun CNC dapat digunakan untuk segala jenis bangunan, mulai rumah tinggal hingga gedung bertingkat.

Facade / Fasad

Fasad sebuah bangunan merupakan ciri khas pertama yang akan diingat oleh semua orang yang melihatnya.

Fasad dekoratif dan perforasi telah mengubah bagaimana cara kita membangun tampilan sebuah bangunan. Selain memberikan kedalaman dimensi dengan melalui bentuk, pola dekoratif yang digunakan memberikan emphasis pada nilai artistik sebuah bangunan.

Pilihan Pola Beragam

Pola dekoratif pada fasad perforasi menggunakan teknik laser cutting dan CNC memiliki kemungkinan desain pola yang nyaris tidak terbatas

Material dan Finishing

Tersedia berbagai pilihan material dan finishing sesuai dengan konsep desain dan budget proyek

Multifungsi

Fasad dekoratif dapat berfungsi secara praktis dan estetik. Dengan desainnya yang unik dan perforasi memungkinkan aliran udara dan pencahayaan alami tetap masuk tanp mengorbankan keindahan.

Kenapa Memilih Dotkom?

Tim kami terdiri dari para desainer kreatif yang memahami trend terkini dan siap mewujudkan ide-ide kamu

Formulir Konsultasi

Konsultasikan kebutuhan advertising anda yang akan dijawab langsung oleh tenaga ahli kami

Permintaan Penawaran Harga

Dapatkan penawaran harga spesial atas kebutuhan advertising anda
Scan the code